Selasa, 20 Januari 2009

KESEHATAN

Derajad kesehatan penduduk merupakan salah satu indikator kualitas SDM. Indikator utama derajad kesehatan penduduk adalah Angka Harapan Hidup, Angka Kematian Bayi baru lahir (AKB) dan Angka Kematian Ibu melahirkan (AKI). Angka rata-rata harapan hidup adalah 69 tahun bagi pria dan 72 tahun bagi wanita. Secara umum, kinerja kesehatan yang dicapai pada tahun 2007